PERUBAHAN ENTALPI PEMBAKARAN STANDAR
Perubahan Entalpi Pembakaran Standar (Standard Enthalphy of Combustion) adalah perubahan entalpi yang terjadi pada 1mol suatu zat secara sempurna. Pembakaran merupakan reaksi suatu zat dengan oksigen. Contoh pembakaran sempurna suatu zat, adalah:
C (s) + 02 (g) à C02 (g)
H2 (g) + 0,5 02 (g) à H20 (g)
S(s) + 02 (g) à S02 (g)
Ciri-ciri Perubahan Entalpi Pembakaran Standar :
· Merupakan reaksi eksoterm sehingga perubahan entalpi pembakaran standar selalu bertanda –
· Pereaksinya boleh berupa senyawa, boleh berupa unsur
· Pereaksinya harus 1 jenis dan harus 1mol
0 komentar:
Posting Komentar